Menteri Amran Dampingi Jokowi Lepas Kirab Santri di Alun-alun Sidoarjo

Kompas.com - 28/10/2018, 12:30 WIB
Mikhael Gewati

Editor

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mendampingi Presiden Joko Widodo melepas Kirab Santri dan Jalan Sehat Sahabat Santri di Alun-alun Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu (28/10/2018).Dok. Humas Kementerian Pertanian RI Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mendampingi Presiden Joko Widodo melepas Kirab Santri dan Jalan Sehat Sahabat Santri di Alun-alun Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu (28/10/2018).

KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo menghadiri acara Pelepasan Kirab Santri dan Jalan Sehat Sahabat Santri di Alun-alun Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu (28/10/2018).

Jokowi sapaan Joko Widodo hadir di lokasi pada pukul 06.13 WIB. Jokowi tampak mengenakan baju kokoh putih, berkopiah hitam, dan mengenakan sarung warna cokelat.

Sesaat setelah, itu Jokowi langsung membuka acara tersebut, "Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim Kirab Santri dan Jalan Sehat pagi ini saya nyatakan diberangkatkan," kata Jokowi dalam keterangan resmi yang Kompas.com terima. 

Setelah bendera kotak hitam bercampur putih di angkat Jokowi, ribuan santri pun berjalan dari alun-alun menuju Gelanggang Olahraga Sidoarjo. Para santri yang diiringi lagu ya ahlal wathon itu terlihat melampaikan tangan dan mengibarkan bendera NU.

"Hidup NU, NKRI harga mati!" seru para santri. 

Dalam acara tersebut calon Wakil Presiden Ma`ruf Amin juga hadir. Ia tiba lebih awal didampingi Ketua Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar. Sebelum Jokowi tiba di lokasi, Ma`ruf Amin memimpin doa.

Selain itu, hadir juga Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi, M Nasir, Menteri Ketenagakerjaan Muhammad Hanif Dakhiri dan Menteri Sekretariat Negara, Moeldoko.

Sekedar diketahui, setelah acara tersebut, rencananya Jokowi bersama Menteri Amran rencananya akan menghadiri Panen Pedet dan Kontes Ternak di Gedung Tani Puspa Argo, Sidoarjo, Jawa Timur.

Pada event tersebut, Jokowi bersama Menteri Amran akan memberikan penghargaan kinerja
terhadap peternak teladan, petugas Inseminator, Petugas Pemeriksa Kebuntingan (PKb),  Dokter Hewan berprestasi, serta pelayanan pemerintah daerah dalam pelaksanaan Upaya Khusus Sapi Indukan Wajib Bunting (Upsus Siwab).

Baca jugaBerkat Upsus Siwab, Kelahiran Anak Sapi Hasil Inseminasi Buatan Tinggi

Terkini Lainnya
Optimalisasi Musim Tanam Kedua, Kementan Mulai Percepat Olah Tanah dan Tanam
Optimalisasi Musim Tanam Kedua, Kementan Mulai Percepat Olah Tanah dan Tanam
Kementan
Serapan Beras Bulog Tembus 2 Juta Ton, Mentan Amran: Ini Lompatan Eksponensial
Serapan Beras Bulog Tembus 2 Juta Ton, Mentan Amran: Ini Lompatan Eksponensial
Kementan
Saat Harga Beras Dunia Anjlok, Indonesia Cetak Rekor Produksi dan Akhiri Impor Konsumsi
Saat Harga Beras Dunia Anjlok, Indonesia Cetak Rekor Produksi dan Akhiri Impor Konsumsi
Kementan
Selalu Berdialog dengan Petani, Gaya Kerja Mentan Amran Dipuji Wapres Gibran
Selalu Berdialog dengan Petani, Gaya Kerja Mentan Amran Dipuji Wapres Gibran
Kementan
Indonesia Surplus Beras Tanpa Impor, Mentan Amran: Bukti Komitmen Pemerintah Perkuat Ketahanan Pangan
Indonesia Surplus Beras Tanpa Impor, Mentan Amran: Bukti Komitmen Pemerintah Perkuat Ketahanan Pangan
Kementan
Serapan Beras Bulog Januari–Mei 2025 Jadi yang Tertinggi dalam 57 Tahun
Serapan Beras Bulog Januari–Mei 2025 Jadi yang Tertinggi dalam 57 Tahun
Kementan
Lakukan Tanam Perdana di Pulang Pisau, Kalteng Percepat Langkah Menuju Swasembada Pangan
Lakukan Tanam Perdana di Pulang Pisau, Kalteng Percepat Langkah Menuju Swasembada Pangan
Kementan
Kebut Target Swasembada, Kementan Selesaikan Tanam Perdana di 2 Lokasi Cetak Sawah Baru
Kebut Target Swasembada, Kementan Selesaikan Tanam Perdana di 2 Lokasi Cetak Sawah Baru
Kementan
Tegaskan Meritokrasi, Mentan Amran Coret Calon Pejabat Titipan meski Keluarga Sendiri
Tegaskan Meritokrasi, Mentan Amran Coret Calon Pejabat Titipan meski Keluarga Sendiri
Kementan
Luruskan Informasi, Mentan Amran Sebut Dapat Dukungan Penuh dari Wapres Gibran
Luruskan Informasi, Mentan Amran Sebut Dapat Dukungan Penuh dari Wapres Gibran
Kementan
Sepulang dari Yordania, Mentan Amran Sidak Kantor Bulog dan PIHC
Sepulang dari Yordania, Mentan Amran Sidak Kantor Bulog dan PIHC
Kementan
Hadapi Ancaman Pangan, Kementan Gencarkan Irpom demi Pastikan Keberlanjutan Pangan Aman
Hadapi Ancaman Pangan, Kementan Gencarkan Irpom demi Pastikan Keberlanjutan Pangan Aman
Kementan
Program Pompanisasi Buat Petani Tersenyum, Mentan Amran: Solusi untuk Tingkatkan Indeks Pertanaman
Program Pompanisasi Buat Petani Tersenyum, Mentan Amran: Solusi untuk Tingkatkan Indeks Pertanaman
Kementan
Irpom Naikkan IP Jadi 3 Kali, Kementan Pantau dan Pastikan Pangan Aman Terkendali
Irpom Naikkan IP Jadi 3 Kali, Kementan Pantau dan Pastikan Pangan Aman Terkendali
Kementan
Irpom Disebut Berhasil Cegah Gagal Tanam Saat Kemarau
Irpom Disebut Berhasil Cegah Gagal Tanam Saat Kemarau
Kementan
Bagikan artikel ini melalui
Oke