Tingkatkan Produktivitas di Masa Pandemi, Kemensos Gelar Lomba Film Pendek

Kompas.com - 21/07/2020, 12:06 WIB
Maria Arimbi Haryas Prabawanti,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

Mensos menonton langsung karya film pendek para finalis (16/07/2020)Dok. Humas BP3S Mensos menonton langsung karya film pendek para finalis (16/07/2020)


KOMPAS.com - Kementerian Sosial (Kemensos) melalui Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S), menyelenggarakan Lomba Film Pendek bertajuk New Normal Versiku untuk mendorong masyarakat agar tetap berkarya di masa pandemi.

Sebagai informasi, lomba film pendek tersebut sudah digelar mulai Senin (08/06/2020) hingga Jumat (17/07/2020).

Terkait hal itu, Kepala BP3S Syahabuddin berharap, dari film yang masuk bisa memberikan edukasi dan pemahaman terhadap masyarakat tentang apa itu perilaku New Normal.

"Dengan diadakanya lomba ini diharapkan dapat menyebarkan optimisme untuk menghasilkan karya berkualitas", kata dia dalam keterangan tertulis, Senin (20/07/2020).

Baca juga: Kemensos Beri Santunan Rp 15 Juta ke Ahli Waris Korban Banjir Bandang di Masamba

Selain itu, menurut Syahabuddin, film pendek ini bisa menjadi media sosialisasi pemerintah untuk masyarakat dalam menjalankan aktifitas tatanan baru dalam kehidupan sehari-hari.

“Dalam keadaan pandemi sekarang ini masyarakat tetap diharapkan dengan kesadaran diri yang tinggi mampu menerapkan protokol kesehatan” imbuhnya.

Lebih lanjut, Syahbuddin mengatakan, Jumat (17/07/2020) lalu sudah diumumkan 5 film Pemenang dan 10 film favorit yang kemudian akan diberikan reward atay hadiah.

Adapun hadiah yang dimaksud Syahbuddin yaitiu pemenang pertama sebesar Rp 25 juta dan pemenang kedua mendapat hadiah sebesar Rp 15 juta.

Baca juga: Kualitas SDM Jadi Kunci Sukses Program Kesejahteraan Sosial Kemensos

" Hadiah pemenang ketiga sebesar Rp 10 juta, hadiah harapan satu sebesar Rp 7,5 juta. Terakhir, harapan kedua memperoleh hadiah sebesar Rp 5 juta,"ujar dia.

Tak hanya itu, Syahbuddin mengatakan, juga terdapat hadiah hiburan untuk 10 pemenang dan nominasi masing-masing sebesar Rp 2 juta.

"Dan kepada semua peserta akan diberikan Piagam Penghargaan," ujar dia..

Pada kesempatan yang sama, Sekretaris BP3S Harapan Lumban Gaol juga menyampaikan, Lomba Film Pendek ini di ikuti oleh hampir seluruh Provinsi yang ada di Indonesia.

Baca juga: Kemensos Bagikan 508.077 BST ke Banten, Daerah dengan Banyak Pekerja Dirumahkan

"Ternyata antusias masyarakat sangat besar," tuturnya.

Ia juga berharap, agar lomba ini salah satunya agar masyarakat tidak berlarut larut dalam kesedihan, meskipun dalam masa pandemi seperti sekarang, masyarakat harus tetap berkarya.

"Kami harus bangkit bersama menciptakan iklim yang kondusif, dan harapan kita semua semoga pandemi ini dapat segera berakhir," ujar Harapan.

Terkini Lainnya
Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih, Kemensos Siap Kerahkan Jutaan KPM
Dukung Program Koperasi Desa Merah Putih, Kemensos Siap Kerahkan Jutaan KPM
Kemensos
Mensos Gus Ipul Bacakan Presensi Apel Perdana, ASN yang Bolos Akan Disanksi
Mensos Gus Ipul Bacakan Presensi Apel Perdana, ASN yang Bolos Akan Disanksi
Kemensos
Gus Ipul Serahkan Santunan untuk Keluarga Korban Longsor Mojokerto
Gus Ipul Serahkan Santunan untuk Keluarga Korban Longsor Mojokerto
Kemensos
Bencana Longsor di Mojokerto Timbulkan 10 Korban Jiwa, Kemensos Segera Salurkan Bantuan
Bencana Longsor di Mojokerto Timbulkan 10 Korban Jiwa, Kemensos Segera Salurkan Bantuan
Kemensos
Ramah Anak dan Penyandang Disabiitas, TBI STPL Bekasi Hadir untuk Semua Lapisan Masyarakat
Ramah Anak dan Penyandang Disabiitas, TBI STPL Bekasi Hadir untuk Semua Lapisan Masyarakat
Kemensos
Tinjau Korban Banjir di Bekasi, Mensos: Selama di Pengungsian, Kebutuhan Warga Akan Kami Cukupi
Tinjau Korban Banjir di Bekasi, Mensos: Selama di Pengungsian, Kebutuhan Warga Akan Kami Cukupi
Kemensos
Mensos dan Wamensos Bantu Siapkan Makan Sahur untuk Korban Banjir Bekasi
Mensos dan Wamensos Bantu Siapkan Makan Sahur untuk Korban Banjir Bekasi
Kemensos
Sekolah Rakyat Segera Diluncurkan, Mensos Gus Ipul: Khusus untuk Pelajar Miskin dan Miskin Ekstrem
Sekolah Rakyat Segera Diluncurkan, Mensos Gus Ipul: Khusus untuk Pelajar Miskin dan Miskin Ekstrem
Kemensos
Siapkan Pelatihan dan Pendidikan, Mensos Gus Ipul Ajak Penerima Bansos Jadi Mandiri
Siapkan Pelatihan dan Pendidikan, Mensos Gus Ipul Ajak Penerima Bansos Jadi Mandiri
Kemensos
Penuhi Kebutuhan Dasar Korban Banjir Jakarta, Bogor, dan Bekasi, Kemensos Gelontorkan Bantuan Rp 2 Miliar
Penuhi Kebutuhan Dasar Korban Banjir Jakarta, Bogor, dan Bekasi, Kemensos Gelontorkan Bantuan Rp 2 Miliar
Kemensos
Bersama BNN, Kemensos Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkotika
Bersama BNN, Kemensos Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkotika
Kemensos
Kemensos Salurkan Bantuan Rp 815,5 Juta untuk Korban Banjir di Jakarta
Kemensos Salurkan Bantuan Rp 815,5 Juta untuk Korban Banjir di Jakarta
Kemensos
Rayakan Ramadhan 2025, Mensos Gus Ipul Paparkan Pentingnya Kesalehan Sosial
Rayakan Ramadhan 2025, Mensos Gus Ipul Paparkan Pentingnya Kesalehan Sosial
Kemensos
Kemensos Salurkan Bansos untuk 223 Jiwa Korban Terdampak Banjir Bogor
Kemensos Salurkan Bansos untuk 223 Jiwa Korban Terdampak Banjir Bogor
Kemensos
Istri Mensos Gus Ipul Dukung Pemberdayaan Komunitas Mangrove di 8 Titik di Indonesia
Istri Mensos Gus Ipul Dukung Pemberdayaan Komunitas Mangrove di 8 Titik di Indonesia
Kemensos
Bagikan artikel ini melalui
Oke