Bertemu Beberapa Menlu di Jeddah, Retno Marsudi Bahas Sejumlah Masalah

Kompas.com - 31/05/2019, 15:54 WIB
Mikhael Gewati

Editor

Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi saat mengikuti pertemuan antara Menlu negara-negara OKI di Jeddah, Arab Saudi, Rabu (31/5/2019).Dok. Humas Kementerian Luar Negeri RI Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi saat mengikuti pertemuan antara Menlu negara-negara OKI di Jeddah, Arab Saudi, Rabu (31/5/2019).

KOMPAS.com - Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Retno Marsudi melakukan pertemuan bilateral dengan Menlu Arab Saudi,  Menlu Bahrain, Menlu Pakistan, Menlu Bangladesh, Menlu Maladewa dan Thailand.

Menlu Retno melakukan itu disela-sela Forum Organisasi Kerja sama Islam (OKI) di Jeddah, Arab Saudi, Rabu (29/5/2019).

Selain membahas peningkatan hubungan bilateral dengan masing-masing negara, pembicaraan banyak terfokus pada isu masa depan Palestina.

“Posisi negara OKI cukup solid dalam terus berikan dukungan kepada Palestina” sebut Retno di Jeddah, seperi dalam keterangan tertulis yang Kompas.com terima, Jumat (31/5/2019).

Baca juga: Pimpin Pertemuan DK PBB, Menlu Retno Angkat Isu Palestina

Hal ini antara lain tampak dari dokumen akhir yang disiapkan untuk Konfresnsi Tingkat Tinggi (KTT OKI), yang terdapat satu dokumen khusus mengenai Palestina.

Selain itu, masalah Palestina, Menlu mengatakan pertemuan tersebut juga membahasa isu upaya perdamaian di Afghanistan dan kekhawatiran terhadap lambatnya repatriasi pengungsi Rakhine, Myanmar dari Cox Bazaar ke Rakhine State.

Dalam kesempatan itu, Menlu RI sampaikan pula perkembangan keterlibatan Asean untuk membantu persiapan repatriasi di Rakhine State.

“Sekjen Asean dan Coordinating Centre for Humanitarian Assistance on disaster management (AHA Center) baru saja lakukan pertemuan dengan berbagai pihak di Myanmar untuk membahas langkah implementasi rekomendasi laporan Preliminary Needs Assestment (PNA) team,” ungkap Retno.

Baca jugaJokowi: Indonesia Dipercaya Ikut Andil di Rakhine dan Konflik Afghanistan

Salah satu keterlibatan penting Asean yang sudah disetujui oleh Myanmar dan Bangladesh adalah peran Asean guna mengurangi defisit komunikasi terutama dalam menyebarluaskan persiapan repatriasi kepada para pengungsi di Cox Bazaar, Bangladesh

Disela-sela Pertemuan, Menlu RI menerima pula telepon dari Menlu Amerika Serikat (AS), Mike Pompeo. Dalam percapakan itu, salah satu masalah yang dibahas adalah mengenai proses perdamaian Afghanistan.

“Amerika Serikat puji dan apresiasi kontribusi Indonesia dalam proses perdamaian di Afghanistan,” tutup Retno.

 

Disela-sela Forum Organisasi Kerja sama Islam (OKI) di Jedah tinggal 29 Mei 2019,

 

Terkini Lainnya
Pada Lokakarya Internasional, Kemenlu Soroti Pentingnya Transformasi Pertambangan Berkelanjutan
Pada Lokakarya Internasional, Kemenlu Soroti Pentingnya Transformasi Pertambangan Berkelanjutan
Kementerian Luar Negeri
Pertamina Nyatakan Kesiapannya Berkolaborasi Kembangkan Energi di Afrika
Pertamina Nyatakan Kesiapannya Berkolaborasi Kembangkan Energi di Afrika
Kementerian Luar Negeri
Pada IAF 2024, Indonesia dan Afrika Teken Kerja Sama Industri Strategis Senilai 173,5 Juta Dollar AS
Pada IAF 2024, Indonesia dan Afrika Teken Kerja Sama Industri Strategis Senilai 173,5 Juta Dollar AS
Kementerian Luar Negeri
Bertemu Menlu Angola, Retno Marsudi Harap Kerja Sama Ekonomi Diperkuat
Bertemu Menlu Angola, Retno Marsudi Harap Kerja Sama Ekonomi Diperkuat
Kementerian Luar Negeri
Komitmen Pertamina di Afrika, Integrasi Ekspansi Global dan Transisi Energi
Komitmen Pertamina di Afrika, Integrasi Ekspansi Global dan Transisi Energi
Kementerian Luar Negeri
Perkuat Komitmen Ekspansi Energi di Afrika, Pertamina Dukung Indonesia-Afrika Forum 2024
Perkuat Komitmen Ekspansi Energi di Afrika, Pertamina Dukung Indonesia-Afrika Forum 2024
Kementerian Luar Negeri
Di IAF 2024, Jokowi Ajak Negara Afrika Semakin Solid Jadi Penggerak Perubahan 
Di IAF 2024, Jokowi Ajak Negara Afrika Semakin Solid Jadi Penggerak Perubahan 
Kementerian Luar Negeri
Jokowi Soroti 4 Poin Penting dalam Wujudkan Pembangunan Adil dan Inklusif di Negara Berkembang
Jokowi Soroti 4 Poin Penting dalam Wujudkan Pembangunan Adil dan Inklusif di Negara Berkembang
Kementerian Luar Negeri
Kemenlu Gelar Indonesia-Africa Forum 2024, Peluang Emas Transaksi Bisnis di Pasar Afrika
Kemenlu Gelar Indonesia-Africa Forum 2024, Peluang Emas Transaksi Bisnis di Pasar Afrika
Kementerian Luar Negeri
Perkuat Kerja Sama dengan Afrika, Indonesia Siapkan Beberapa Side Events di IAF Bali
Perkuat Kerja Sama dengan Afrika, Indonesia Siapkan Beberapa Side Events di IAF Bali
Kementerian Luar Negeri
Para Menlu ASEAN Sepakat Lanjutkan Hasil Keketuaan Indonesia untuk Keketuaan Laos 2024
Para Menlu ASEAN Sepakat Lanjutkan Hasil Keketuaan Indonesia untuk Keketuaan Laos 2024
Kementerian Luar Negeri
Jelang Pernyataan Mahkamah Internasional soal Palestina, Menlu: Tindakan Israel Harus Dihentikan
Jelang Pernyataan Mahkamah Internasional soal Palestina, Menlu: Tindakan Israel Harus Dihentikan
Kementerian Luar Negeri
Menlu: Indonesia Jadi Pemain Utama di Kawasan dan Global
Menlu: Indonesia Jadi Pemain Utama di Kawasan dan Global
Kementerian Luar Negeri
Diplomasi Indonesia Terus Perjuangkan Hak dan Akses Pendidikan Perempuan di Afghanistan
Diplomasi Indonesia Terus Perjuangkan Hak dan Akses Pendidikan Perempuan di Afghanistan
Kementerian Luar Negeri
Lewat Keketuaan G20 dan ASEAN, Diplomasi Indonesia Perkuat Kerja Sama di Kawasan Pasifik
Lewat Keketuaan G20 dan ASEAN, Diplomasi Indonesia Perkuat Kerja Sama di Kawasan Pasifik
Kementerian Luar Negeri
Bagikan artikel ini melalui
Oke